Rabu, 10 Desember 2014

Maluku Utara


Lokasi:  Kepulauan Maluku 
Ibukota: Sofifi
Luas: 39.959,99 km2 
Populasi: 1.035.478 jiwa dengan kepadatan: 25.91 jiwa/km2
Terdiri: 7 kabupaten dan 2 kota110 kecamatan1.002 desa/kelurahan
Semboyan: Marimoi Ngome Futuru
Flora: Cengkeh (Syzygium aromaticum)[23]
Fauna: Bidadari Halmahera (Semioptera wallacii)
Produk domestik regional bruto per kapita: Tidak ada data
Obyek Wisata : Danau Dumas, dan Makette, Goa Alam Sagea, Air Terjun Desa Tabacempaka, Burung Bidadari, Kali Barangka Dolong, Rumah Adat Sasadu, Oulau Mare, Pantai Akebaru, Benteng Oranye, Benteng Tolluco, Benteng Bernavelt, dll.
Industri dan Pertambangan : Minyak Bumi, Nikel, Minyak Kayu Putih, Asbes.
Suku : Halmahera, Obi, Morotai, Ternate, dan Bacan.

Recent Posts